cursor: url('http://3.bp.blogspot.com/- Diamond itu Kamu | DeGLe Zone

Diamond itu Kamu

Terbesit dalam keheningan malam
Tersemat dalam sebuah keyakinan
Dan mencoba Tepiskan banyak badai yang datang
Demi satu tujuan bersama....














Banyak bunga silih berganti menanti cinta
Datang padaku mengemis sejuta rindu
Harapan semu nan indah coba berlabu
Singsingkan sebuah rasa yang usang dulu

Memang tak begitu mudah tuk ku lalui
Membius lara penuh duri
Dan terbenam dalam selimut kelabu
Membius sakit yang terpadu















Nafas benci
Amarah, pertengkaran
Bahkan sebuah Nada kerikil kecil pun pernah hadir
Sampai Tangis-tawa, suka ataupun duka
Pernah kita Jalani bersama










Saat ku tahu mawarku telah terbakar....
Hilang musnah dan tak berbekas..
Dan Melatiku membeku
Membiru di tengah debu..
Aku tahu kini Engkaulah Berlian itu..

Kau tersemat dalam isi hatiku
memancar sejuta harapan dan makna yang dalam
Ku sadari hanya engkau...
Dan Karena Engkau..
Aku masih bisa berdiri
Aku mampu merasa..
Karna Engkau begitu berarti di hidupku...


Honey.. Only u in my Heart
And never be lost in my heart..
I'll Always in U're Side
U're My diamond... not a Rose, Jasmine or Angel..
Cos, U're My Diamond....






AryoCahyaLesmana
BoekanlahPoeJAnggA

13 komentar:

  1. Kontes SEO mengatakan...

    Nice Artikel...

  2. are_lin@yu mengatakan...

    nice..romantik pn ada..hehe

  3. Supercoolzz mengatakan...

    puisi yg indah..:)

  4. ayut mengatakan...

    :) ssh snang bersama....smga trus berbahagia yer..

  5. Blog Alzafiles mengatakan...

    beginilah rasanya kl jth cnta :D

  6. Niesa mengatakan...

    romantis..who the lucky one tu?

  7. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ Kontes SEO : Thanks sob...

  8. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ Are_lin@yu : Thanks sister... :)

  9. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ SuperCoolzz : Thanks sobat...

  10. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ Ayut : Thanks Sister Ayut.. and That's my Reality of live.. I hope The Lord will Knows it.

  11. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ BlogAlzafiles : brada, thanks.. but this is not a fallin love.. coz, its a ways of my love.. so,hope to never be fall again.. thanks to join in here

  12. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ Saiful Anaz : Waited to my visit ur blog brada...

  13. aryocahyalesmana mengatakan...

    @ Dhe Niesa : The Lucky one is save in my Heart and my soul.. And when Time is Ready.. I'll Show with Yours... Thanks Dhe Niesa.. :)

Posting Komentar

Thanks to Comment..
I'll visit back...

-*-WELCOME TO THE DEGLEZONE-*-